PERSEMBAHAN FESTIVAL LOMBA SENI DARI SEGENAP SMA se-BANTUL

FLSSN merupakan ajang bergengsi yang diadakan oleh sekolah-sekolah se-Kabupaten bantul.Ajang yang betujuan untuk mencari bakat-bakat baru kali ini bertuan rumah di SMA 1 sanden. Tidak mau kalah dengan SMA yang lain SMA NEGERI 1 BANGUNTAPAN juga turut mengirimkan kader-kadernya untuk turut meramaikan FESTIVAL LOMA SENI ini. Bpk.Drs.Ir.H.Joko Kustanta.M,pd selaku kepala sekolah dari SMA NEGERI 1 BANGUNTAPAN juga turut mrnghadiri acara ini. Beberapa mata lomba yang diikuti oleh SMABA diantranya adalah

  • Seni tari berpasangan
  • Kriya
  • Kreasi Film Pendek
  • Design poster
  • Dll

 

Selain untuk menemukan bakat-bakat baru?… kegiatan ini juga berguna untuk meningkatkan kepercayaan diri dari para peserta didik ini?… Biasanya jika seorang siswa menang dalam satu ajang tertentu, mereka nantinya akan semakin yakin lagi untuk mejuarai kategori yang sama dengan  tingkat yang lebih tinggi lagi? Dalam ajang ini tak lupa juga beberapa guru dari SMABA juga turut mendampingi para siswanya dalam FESTIVAL LOMBA SEN ini.Bapak kepala dinas pendidikan Kabupaten Bantul juga terlihat turut menghadiri acara ini.